TY - GEN ID - eprints8241 UR - http://digilib.unila.ac.id/8241/ A1 - RINI ANITA SARI, 1221021007 Y1 - 2015/03/11/ N2 - ABSTRAK ANALISIS PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA INDUSTRI TEMPE DI KABUPATEN TULANG BAWANG PERIODE 2009-2013 Oleh RINI ANITA SARI Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bukti empiris tentang pengaruh upah tenaga kerja, harga modal dan harga output terhadap penyerapan tenaga kerja di Kabupaten Tulang Bawang Lampung. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari Diskoperindag Tulang Bawang. Alat analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan bantuan program Eviews 6. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa Upah pekerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja pada industri tempe di Kabupaten Tulang Bawang pada tingkat kepercayaan 95%. Harga Modal berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja pada industri kecil tempe di kabupaten Tulang Bawang pada tingkat kepercayaan 92%. Harga Output berpengaruh positif dan signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja pada industri kecil tempe di Kabupaten Tulang Bawang pada tingkat kepercayaan 95%. Kata Kunci : Upah tenaga kerja, harga modal, harga output, jumlah tenaga kerja ABSTRACT ABSORPTION ANALYSIS OF LABOR IN THE INDUSTRY IN THE DISTRICT OF BONE ONION TEMPE PERIOD 2009-2013 BY RINI ANITA SARI This study aims to determine the empirical evidence on the effect of labor, capital prices and output prices on employment in Tulang Bawang Lampung. The data used are secondary data obtained from bone Diskoperindag Onions. The analysis tool used is multiple linear regression with the help of the program Eviews 6. The results of this study indicate that the wage workers and significant positive effect on employment in soybean industry in Tulang Bawang at 95% confidence level. Equity prices and no significant negative effect on employment in small industries in the district tempeh Tulang Bawang confidence level 92% .The price output is positive and significant effect on employment in small industries tempeh in Tulang Bawang at 95% confidence level. Keywords: Wage labor, capital prices, output prices, the amount of energy work TI - ANALISIS PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA INDUSTRI TEMPE DI KABUPATEN TULANG BAWANG PERIODE 2009 - 2013 AV - restricted ER -