<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung)"^^ . "Pelaksanaan pembinaan narapidana berdasarkan sistem pemasyarakatan bertujuan\r\nagar narapidana menjadi warga masyarakat yang baik, taat kepada hukum,\r\nmenjunjung tinggi nilai-nilai moral, sosial dan keagamaan, sehingga tercapai\r\nkehidupan masyarakat yang aman, tertib dan damai sesuai dengan Undang -\r\nUndang Nomor 22 Tahun 2022 tentang Pemasyarakatan. Permasalahan dalam\r\npenelitian ini adalah bagaimanakah penerapan prinsip-prinsip pemasyarakatan\r\npada pembinaan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Bandar\r\nLampung, bagaimanakah hambatan dalam penerapan prinsip-prinsip\r\npemasyarakatan pada pembinaan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas\r\nIIA Bandar Lampung dan bagaimanakah cara dalam mengatasi hambatan\r\npenerapan prinsip-prinsip pemasyarakatan pada pembinaan di Lembaga\r\nPemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Bandar Lampung.\r\nPendekatan masalah yang akan digunakan dalam penelitian ini secara yuridis\r\nnormatif dan yuridis empiris, narasumber dalam penelitian adalah petugas\r\nLembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Bandar Lampung, warga binaan\r\nPemasyarakatan Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Bandar\r\nLampung dan akademisi pada Fakultas Hukum Universitas Lampung.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Penerapan prinsip-prinsip\r\npemasyarakatan pada pembinaan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas\r\nIIA Bandar Lampung mengacu pada prosedur yang ada dan telah terlaksana sesuai\r\ndengan prosedur yang ada, terlaksana prinsip - prinsip pemasyarakatan setelah\r\nmelalui empat tahapan yaitu tahap orientasi, tahap asimilasi bagi narapidana yang\r\ntelah berjalan kurang dari 1/3 masa pidana, tahap asimilasi bagi narapidana yang\r\nsudah menjalani kurang dari 1⁄2 masa pidana serta tahap integrasi dengan\r\nlingkungan masyarakat. (2) Hambatan dalam penerapan prinsip - prinsip\r\npemasyarakatan pada pembinaan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas\r\nIIA Bandar Lampung adalah faktor aparat penegak hukum serta faktor sarana dan\r\nprasarana. (3) Cara dalam mengatasi hambatan penerapan prinsip - prinsip\r\npemasyarakatan pada pembinaan yang dilakukan oleh Lembaga Pemasyarakatan\r\nPerempuan Kelas IIA Bandar Lampung adalah dengan cara pengajuan formasi\r\npenambahan pegawai wanita, memaksimalkan fungsi dari petugas blok\r\n\r\nHaery Fajri\r\nwarga binaan perempuan, meningkatkan kualitas pegawai atau petugas dan\r\npenambahan sarana dan prasarana dalam pembinaan warga binaan perempuan.\r\nSaran dalam penelitian ini adalah sebagai berikut antara lain: (1) Lembaga\r\nPemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Bandar Lampung diharapkan untuk lebih\r\nmeningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia dengan berbagai macam pelatihan.\r\n(2) Pemerintah pusat diharapkan memberikan perhatian khusus untuk\r\nmemfasilitasi sarana prasarana yang ada di Lembaga Pemasyarakatan khususnya\r\nLembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Bandar Lampung. (3)\r\nPemerintah hendaknya menambah anggaran pembinaan untuk warga binaan\r\nperempuan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Bandar Lampung\r\nsehingga semua program pembinaan yang sudah di susun dapat terealisasi dengan\r\nbaik dan maksimal.\r\nKata Kunci: Implementasi, Prinsip - Prinsip Pembinaan, Lapas Perempuan\r\n\r\nThe implementation of prisoner development based on the correctional system\r\naims to ensure that prisoners become good citizens of society, obey the law,\r\nuphold moral, social and religious values, so that a safe, orderly and peaceful\r\ncommunity life is achieved in accordance with Law Number 22 of 2022\r\nconcerning Corrections. The problem in this research is how to apply\r\ncorrectional principles in coaching at the Class IIA Bandar Lampung Women's\r\nCorrectional Institution, what are the obstacles in applying correctional\r\nprinciples to coaching at the Class IIA Bandar Lampung Women's Correctional\r\nInstitution and how to overcome obstacles to implementing the principles\r\ncorrectional training at the Class IIA Bandar Lampung Women's Correctional\r\nInstitution.\r\nThe problem approach that will be used in this research is normative juridical\r\nand empirical juridical, the sources in the research are officers of the Class IIA\r\nBandar Lampung Women's Correctional Institution, correctional inmates Bandar\r\nLampung Class IIA Women's Correctional Institution and academics at the\r\nFaculty of Law, University of Lampung.\r\nThe results of the research show that: (1) The application of correctional\r\nprinciples in coaching at the Bandar Lampung Class IIA Women's Correctional\r\nInstitution refers to existing procedures and has been implemented in accordance\r\nwith existing procedures. Correctional principles are implemented after going\r\nthrough four stages, namely the orientation stage, the assimilation stage for\r\nprisoners who have served less than 1/3 of their sentence, the assimilation stage\r\nfor prisoners who have served less than 1⁄2 their sentence and the integration stage\r\nwith society. (2) Obstacles in implementing correctional principles in coaching at\r\nthe Bandar Lampung Class IIA Women's Correctional Institution are law\r\nenforcement officers and facilities and infrastructure factors. (3) The way to\r\novercome obstacles to the application of correctional principles in the guidance\r\ncarried out by the Bandar Lampung Class IIA Women's Penitentiary is by\r\nsubmitting formations for additional female employees, maximizing the function of\r\n\r\nHaery Fajri\r\nfemale in-house block officers, improving the quality of employees or officers and\r\nadding facilities. and infrastructure in developing female inmates.\r\nThe suggestions in this research are as follows, among others: (1) The Bandar\r\nLampung Class IIA Women's Correctional Institution is expected to further\r\nimprove the quality of Human Resources with various types of training. (2) The\r\ncentral government is expected to pay special attention to facilitating existing\r\ninfrastructure in correctional institutions, especially the Bandar Lampung Class\r\nIIA Women's Correctional Institution. (3) The government should increase the\r\ncoaching budget for female inmates at the Class IIA Bandar Lampung Women's\r\nCorrectional Institution so that all the coaching programs that have been\r\nprepared can be realized well and optimally.\r\nKeywords: Implementation, Development Principles, Women's Prisons"^^ . "2024-09-19" . . . . . "FAKULTAS HUKUM"^^ . . . . . . . "Fajri"^^ . "Haery "^^ . "Fajri Haery "^^ . . . . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK - Mahasiswa Unila.pdf"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (File PDF)"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BA PEMBAHASAN - Mahasiswa Unila.pdf"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA\r\nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN\r\n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #83904 \n\nANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP PEMASYARAKATAN PADA \nPEMBINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN PEREMPUAN \n(Studi pada Lapas Perempuan II A Bandar Lampung)\n\n" . "text/html" . . . "340 Ilmu hukum" . .