<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023"^^ . "Taman Nasional Way Kambas diketahui sebagai salah satu kawasan konservasi di\r\nProvinsi Lampung yang juga mengalami kekeringan akibat musim kemarau. Salah\r\nsatu upaya untuk mendukung satwa liar di Taman Nasional Way Kambas adalah\r\npenyediaan sumber air buatan. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah melakukan\r\nevaluasi kondisi sumber air alami, membandingkan tiga metode pengadaan air\r\nyang digunakan untuk memenuhi kebutuhan air satwa liar, identifikasi jenis-jenis\r\nsatwa yang memanfaatkan sediaan air, serta mengetahui pola aktivitas satwa yang\r\nmemanfaatkan sediaan air yang diberikan selama musim kemarau di Taman\r\nNasional Way Kambas. Penelitian ini dilakukan bersama Yayasan Penyelamatan\r\ndan Konservasi Harimau Sumatra (PKHS) pada bulan Oktober 2023 sampai\r\nJanuari 2024, di Wilayah Seksi Pengelolaan Taman Nasional (SPTN) I Way\r\nKanan (Resort Rawa Bunder dan Resort Way Kanan), SPTN III Kuala Penet\r\n(Resort Margahayu) Taman Nasional Way Kambas. Tahapan yang dilakukan pada\r\npenelitian ini yaitu evaluasi kondisi sumber air alami menggunakan metode\r\njelajah, pemasangan kamera jebak yang diamati setiap 7-15 hari sekali, dan\r\npengolahan data hasil kamera jebak menggunakan analisis Jim Sanderson. Data\r\ndianalisis secara kualitatif dan kuantitatif. Data kualitatif menggunakan spasial\r\noverlay dan dokumentasi pola aktivitas harian satwa. Data kuantitatif berupa\r\nsatwa liar yang telah teridentifikasi melalui kamera jebakan dan perbandingan\r\nmetode penyediaan sumber air buatan. Sumber air alami di kawasan Taman\r\nNasional Way Kambas yang masih terisi hanya sungai besar Way Kanan dengan\r\nnilai salinitas yang tinggi akibat rendahnya curah hujan di kawasan, sehingga\r\ntidak dapat dikonsumsi oleh satwa liar. Penyediaan air menggunakan bak plastik\r\nlebif efektif dibandingkan kolam terpal dengan 42 spesies teridentifikasi dengan\r\npola aktivitas satwa aktif di siang hari (diurnal), malam hari (nokturnal), dan di\r\nwaktu fajar serta senja (krepuskular).\r\nKata kunci: Kamera Jebak, Sumber Air Buatan, Spasial Overlay, Taman\r\nNasional Way Kambas"^^ . "2024-06-10" . . . . . "FAKULTAS MATEMATIKAN DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM"^^ . . . . . . . "PRANSISCA"^^ . "ALDA "^^ . "PRANSISCA ALDA "^^ . . . . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK - alda fransisca.pdf"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (File PDF)"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN - alda fransisca.pdf"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "EFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN\r\nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023 (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #85441 \n\nEFEKTIVITAS PENYEDIAAN AIR BAGI SATWA LIAR DI TAMAN \nNASIONAL WAY KAMBAS PADA MUSIM KEMARAU TAHUN 2023\n\n" . "text/html" . . . "500 ilmu pengetahuan alam dan matematika" . . . "570 Biologi" . .