<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL"^^ . "Pembelajaran bahasa dan aksara Lampung jenjang Sekolah dasar di Provinsi\r\nLampung telah dilaksanakan dalam jangka waktu yang lama tetapi masih terdapat\r\nbanyak permasalahan secara esensi. Subtansi penelitian ini untuk mengeksplorasi\r\ndan mengelaborasi faktor demografi, demografi linguistik, bahasa Lampung\r\nsebagai bahasa kedua, diversitas budaya secara internal dan eksternal yang ada di\r\nProvinsi Lampung. Hal tersebut akan sangat memengaruhi dalam\r\nperenkonstruksian dokumen kurikulum yang terdiri atas karakteristik kurikulum\r\nadaptif, tujuan kurikulum adaptif, landasan filosofis, landasan teoretis, dan\r\nlandasan yuridis. Selain itu, rekonstruksi juga difokuskan pada komponen\r\npengajaran bahasa dan aksara Lampung pada jenjang Sekolah dasar di Provinsi\r\nLampung yang terdiri atas komponen tujuan pembelajaran, materi pembelajaran,\r\npendekatan pembelajaran, peran pendidik dan peserta didik dalam pembelajaran\r\nbahasa dan aksara Lampung, lingkungan kebahasaan yang diciptakan, dan\r\nevaluasi pengajaran. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode penelitian\r\nA Recursive Reflektive Design and Development Model (R2D2) dengan tahapan\r\nyaitu (a) fokus penetapan/pendefinisian (define); (b) fokus desain dan\r\npengembangan (design and develop), dan (c) fokus penyebarluasan (disseminate).\r\nHasil penelitian ini menghasilkan rekonstruksi dokumen kurikulum adaptif mata\r\npelajaran bahasa dan aksara Lampung jenjang Sekolah dasar sebagai bahasa\r\nkedua dalam konteks masyarakat adat Lampung yang bikultural di Provinsi\r\nLampung. Pembelajaran bahasa Lampung akan bisa tercapai secara optimal jika\r\ndiajarkan dengan memerhatikan dua aspek bikultural yaitu sebagai komponen\r\nbudaya dan komponen linguistik. Materi pembelajaran berada pada tri gatra\r\nbudaya yaitu budaya tindak, budaya pikir, dan budaya material yang diajarkan\r\nsecara adaptif pada masing-masing wilayah masyarakat adat Pepadun dan wilayah\r\nmasyarakat adat Saibatin dengan ditunjang secara komponen linguistik pada\r\npemakaian dialek dan subdialek sesuai posisi wilayah dialek Nyow dan dialek Api\r\npada konteks sekolah dan peserta didik itu berada dengan memperhatikan aspek\r\ngeolinguistik. Hal itu sesuai dengan konsep pembelajaran bahasa kedua dalam\r\nkonteks dan berbasis pada diversitas budaya.\r\nKata Kunci: kurikulum adaptif, bahasa Lampung, bahasa kedua, bikultural,\r\n\r\nSekolah dasar\r\n\r\n\r\n\r\n\r\nLampung language and script learning at elementary school level in Lampung\r\nProvince has been implemented for a long time but there are still many essential\r\nproblems. The substance of this research is to explore and elaborate on\r\ndemographic factors, linguistic demographics, Lampung language as a second\r\nlanguage, internal and external cultural diversity in Lampung Province. This will\r\ngreatly influence the reconstruction of curriculum documents consisting of\r\nadaptive curriculum characteristics, adaptive curriculum objectives, philosophical\r\nfoundations, theoretical foundations, and legal foundations. In addition, the\r\nreconstruction also focused on the components of Lampung language and script\r\nteaching at the Elementary School level in Lampung Province which consisted of\r\ncomponents of learning objectives, learning materials, learning approaches, the\r\nrole of educators and students in learning Lampung language and script, the\r\nlinguistic environment created, and teaching evaluation. The research was\r\nconducted using the A Recursive Reflective Design and Development Model\r\n(R2D2) research method with the following stages: (a) focus on\r\ndetermining/defining (define); (b) focus on design and development (design and\r\ndevelop), and (c) focus on disseminating (disseminate). The results of this study\r\nresulted in the reconstruction of an adaptive curriculum document for the\r\nLampung language and script subject at the Elementary School level as a second\r\nlanguage in the context of the bicultural Lampung indigenous community in\r\nLampung Province. Lampung language learning can be achieved optimally if\r\ntaught by paying attention to two bicultural aspects, namely as a cultural\r\ncomponent and a linguistic component. The learning material is in the tri-cultural\r\naspects, namely the culture of action, culture of thought, and material culture\r\nwhich are taught adaptively in each region of the Pepadun indigenous community\r\nand the Saibatin indigenous community, supported by linguistic components in\r\nthe use of dialects and sub-dialects according to the position of the Nyow dialect\r\nand Api dialect areas in the context of the school and the students are located by\r\npaying attention to geolinguistic aspects. This is in accordance with the concept of\r\nsecond language learning in context and based on cultural diversity.\r\nKeyword: adaptive curriculum, Lampung language, second language,bicultural,\r\nelementary school"^^ . "2024-08-31" . . . . . "FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN"^^ . . . . . . . "AGUSTINA"^^ . "EKA SOFIA "^^ . "AGUSTINA EKA SOFIA "^^ . . . . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (File PDF)"^^ . . . "EKA SOFIA AGUSTINA_FILE ABSTRAK-1 - Siti Asmaul Husna.pdf"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (File PDF)"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (File PDF)"^^ . . . "EKA SOFIA AGUSTINA_FILE ABSTRAK-1 - Siti Asmaul Husna.pdf"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA\r\nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR\r\nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG\r\n\r\nBIKULTURAL (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #85783 \n\nKURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN BAHASA DAN AKSARA \nLAMPUNG SEBAGAI BAHASA KEDUA JENJANG SEKOLAH DASAR \nDALAM KONTEKS MASYARAKAT ADAT LAMPUNG YANG \n \nBIKULTURAL\n\n" . "text/html" . . . "372 Pendidikan dasar" . . . "379 Masalah kebijakan publik dalam pendidikan; peraturan-peraturan pendidikan" . .