<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perilaku konsumen minuman kopi di\r\nQalu Coffee. Metode dalam penelitian ini adalah metode survei dengan jumlah\r\nresponden dalam penelitian ini sebanyak 60 orang. Pengumpulan data dilakukan\r\npada Bulan November-Desember 2023. Data penelitian dianalisis secara deskriptif\r\nkuantitatif menggunakan model multiatribut Fishbein, Customer Satisfaction Index\r\n(CSI), piramida loyalitas dan regresi linear berganda. Hasil penelitian\r\nmenunjukkan sikap konsumen terhadap minuman kopi Qalu Coffee berada pada\r\nkategori baik. Rata-rata jumlah pembelian sebanyak 2 cup/bulan dengan jumlah\r\npembelian per kunjungan sebanyak 1 cup, rata-rata frekuensi pembelian sebanyak\r\n2 kali/bulan. Varian rasa minuman kopi yang paling banyak dibeli adalah Qopsu\r\nAren, sebagian besar konsumen datang di malam hari dengan tujuan untuk\r\nnongkrong dengan waktu kunjungan konsumen terbanyak antara 3-4 jam, dan\r\nkendaraan yang paling banyak digunakan adalah sepeda motor. Kepuasan\r\nkonsumen minuman kopi Qalu Coffee berada pada kategori sangat puas. Loyalitas\r\nkonsumen terhadap minuman kopi Qalu cukup baik dengan nilai terbesar pada\r\ntingkat liking the brand. Faktor-faktor yang berpengaruh nyata terhadap jumlah\r\npembelian adalah harga minuman non-kopi, pendapatan dan selera.\r\nKata kunci: kepuasan, kopi, loyalitas, pembelian, sikap\r\nThis research aims to determine the behavior of coffee beverage consumers at Qalu\r\nCoffee. The research method is a survey. The number of respondents in this\r\nresearch is 60 people. Data collection was carried out in November-December\r\n2023. The data in this research was analyzed quantitatively descriptively using\r\nFishbein's multiattribute model, Customer Satisfaction Index (CSI), loyalty\r\npyramid, and multiple linear regression. The results showed that consumer\r\nattitudes towards Qalu Coffee drinks were in good category. The average number\r\nof consumer purchases is 2 cups with the number of purchases per visit as much as\r\n1 cup, the average frequency of purchases is 2 times/month. The most purchased\r\ncoffee drink flavor variant is Qopsu Aren, and most consumers come at night to\r\nhang out, the most consumer visit time is between 3-4 hours, and the most widely\r\nused vehicle is motorcycle. Consumer satisfaction toward Qalu Coffee drinks is in\r\nthe very satisfied category. Consumer loyalty to Qalu coffee drinks is quite good in\r\nwhich the greatest value at the level of liking the brand. Factors that have a real\r\ninfluence on the number of purchases are the price of non-coffee drinks, income\r\nand taste.\r\nKeywords: attitude, coffee, loyalty, purchase, satisfaction"^^ . "2024-05-29" . . . . . "FAKULTAS PERTANIAN"^^ . . . . . . . "Riyanti\t"^^ . "Linda "^^ . "Riyanti\t Linda "^^ . . . . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK - Linda Riyanti.pdf"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN - Linda Riyanti.pdf"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE\r\n\r\nKOTA BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #85800 \n\nPERILAKU KONSUMEN MINUMAN KOPI DI QALU COFFEE \n \nKOTA BANDAR LAMPUNG\n\n" . "text/html" . . . "630 Pertanian dan teknologi yang berkaitan" . .