<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO"^^ . "Perkembangan media sosial, platform e-commerce, dan teknologi periklanan online\r\ntelah membuka peluang baru dan mengubah cara perusahaan berinteraksi dengan\r\nkonsumen. Pemasaran digital tidak hanya menjadi alat promosi, tetapi juga\r\nmempengaruhi keputusan pembelian secara keseluruhan. Penelitian ini bertujuan\r\nuntuk menguji pengaruh konten pemasaran digital terhadap niat beli yang dimediasi\r\noleh variabel kepercayaan. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah\r\nmasyarakat yang pernah melihat tayangan konten pemasaran Erigo. Mengunakan\r\nmetode non probability sampling dalam menentukan jumlah sampel, dan dihasilkan\r\nsebanyak 100 responden. Sebagai penelitian kuantitatif, maka data diambil secara\r\nprimer melalui penyebaran kuesioner menggunakan Google Form. Metode analisis\r\ndata yaitu analisis deskriptif dengan menggunakan software SEM PLS. Hasil\r\npenelitian menunjukan bahwa konten pemasaran digital berpengaruh pada\r\nkepercayaan, kepercayaan memiliki pengaruh pada niat beli dan konten pemasaran\r\ndigital tidak berpengaruh pada niat beli. Hal ini menandakan kepercayaan sebagai\r\nvariabel mediasi memiliki peran penuh dalam hubungan antar variabel tersebut.\r\n\r\nKata Kunci: Konten pemasaran digital, kepercayaan, niat beli dan konsumen\r\n\r\nThe development of social media, e-commerce platforms, and online advertising\r\ntechnology has opened new opportunities and transformed the way companies\r\ninteract with consumers. Digital marketing has evolved beyond being merely a\r\npromotional tool; it also significantly influences overall purchasing decisions. This\r\nresearch aims to examine the impact of digital marketing content on purchase\r\nintention, mediated by the variable of trust. The study's population consists of\r\nindividuals who have viewed Erigo's marketing content. Using a non-probability\r\nsampling method to determine the sample size, 100 respondents were selected. As\r\na quantitative study, primary data were collected through the distribution of\r\nquestionnaires using Google Forms. The data were analyzed descriptively using\r\nSEM PLS software. The research findings indicate that digital marketing content\r\ninfluences trust, trust affects purchase intention, and digital marketing content does\r\nnot directly impact purchase intention. This signifies that trust, as a mediating\r\nvariable, plays a crucial role in the relationship between these variables.\r\n\r\nKeywords: Digital marketing content, trust, purchase intention, and consumers."^^ . "2024-05-15" . . . . . "FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS"^^ . . . . . . . " I Ilmi\t"^^ . "Nati"^^ . " I Ilmi\t Nati"^^ . . . . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (File PDF)"^^ . . . "Abstrak - Natii Ilmi.pdf"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (File PDF)"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (File PDF)"^^ . . . "Skripsi tanpa pembahasan- Natii Ilmi.pdf"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI\r\nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK\r\n\r\nFASHION ERIGO (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #86712 \n\nPENGARUH KONTEN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP NIAT BELI \nYANG DI MEDIASI VARIABEL KEPERCAYAAN PADA PRODUK \n \nFASHION ERIGO\n\n" . "text/html" . . . "330 Ekonomi" . .