<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pengembangan gerak tari\r\nyang dihasilkan peserta didik dalam kegiatan ekstrakurikuler tari di SMA Negeri 1\r\nPringsewu. Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif menggunakan metode dan\r\nteknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi dan dokumentasi terhadap\r\nguru dan 7 orang siswa. Teori Behavioristik digunakan dalam penelitian ini\r\nkarena pada proses pengembangan gerak menekankan kepada siswa untuk\r\nmerespon stimulus yang diberikan oleh guru. Proses pengembangan gerak yang\r\ndihasilkan siswa pada kegiatan esktrakurikuler tari di SMA Negeri 1 Pringsewu\r\ntersebut didapatkan dengan mengembangkan gerak-gerak dasar tari Lampung, dan\r\ndilakukan melalui tahap eksplorasi dan improvisasi dengan memperhatikan\r\nelemen dasar gerak yaitu ruang, waktu dan tenaga. Adanya stimulus yang\r\ndiberikan oleh guru berupa rangsang kinestetik, rangsang auditif, dan rangsang\r\ngagasan yang bertujuan untuk merangsang kreativitas masing-masing peserta\r\ndidik, sementara tahap komposisi gerak dilakukan untuk menggabungkan gerakan\r\nyang sudah didapatkan dengan dibantu oleh pelatih/guru kegiatan ekstrakurikuler.\r\n\r\nKata kunci : pengembangan gerak, stimulus, respon, SMA N 1 Pringsewu\r\nThis study aims to describe the process of developing dance movements produced\r\nby students in extracurricular dance activities at SMA Negeri 1 Pringsewu. This\r\nresearch is descriptive qualitative using methods and data collection techniques,\r\ninterviews, observation and documentation of teachers and 7 students.\r\nBehavioristic theory is used in this study because the motion development process\r\nemphasizes students to respond the stimulus that given by the teacher. The motion\r\ndevelopment process produced by students in dance extracurricular activities at\r\nSMA Negeri 1 Pringsewu is obtained by developing the basic movements of\r\nLampung dance, and is carried out through exploration and improvisation stages\r\nby paying attention to the basic elements of motion, space, time and energy. The\r\nstimulus provided by the teacher in the form of kinesthetic stimulation, auditive\r\nstimulation, and stimulation of ideas which aims to stimulate the creativity of each\r\nstudent, while the motion composition stage is carried out to combine the\r\nmovements that have been obtained with the assistance of the trainer/teacher of\r\nextracurricular activities.\r\n\r\nKeywords: movement development, stimulus, response, SMA N 1 Pringsewu"^^ . "2024-06-13" . . . . . "FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN "^^ . . . . . . . " Aprilisa\t"^^ . "Resi"^^ . " Aprilisa\t Resi"^^ . . . . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK REVISI - Resi Aprilia.pdf"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (File PDF)"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (File PDF)"^^ . . . "Skripsi tanpa bab pembahasan - Resi Aprilia.pdf"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA\r\nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1\r\n\r\nPRINGSEWU (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #87041 \n\nPROSES PENGEMBANGAN GERAK TARI LAMPUNG PADA \nPEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER TARI DI SMA NEGERI 1 \n \nPRINGSEWU\n\n" . "text/html" . . . "300 Ilmu sosial" . . . "370 Pendidikan" . .