PENGARUH PEMBERIAN BANTUAN (SCAFFOLDING) PADA AKTIVITAS BELAJAR MENGGUNAKAN MODEL PENEMUAN TERBIMBING TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA SMA

, Trisia Agustina (2013) PENGARUH PEMBERIAN BANTUAN (SCAFFOLDING) PADA AKTIVITAS BELAJAR MENGGUNAKAN MODEL PENEMUAN TERBIMBING TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA SMA. Fakultas KIP, Universitas Lampung.

[img]
Preview
File PDF
4. Cover Dalam.pdf - Published Version

Download (12Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
2. Abstract.pdf - Published Version

Download (85Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
3. abstrak.pdf - Published Version

Download (116Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
5. Mengesahkan.pdf - Published Version

Download (484Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
6. Menyetujui.pdf - Published Version

Download (564Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
7. Pernyataan.pdf - Published Version

Download (274Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
12. Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (92Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
Bab 1.pdf - Published Version

Download (139Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
Bab 2.pdf - Published Version

Download (211Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
Bab 3.pdf - Published Version

Download (365Kb) | Preview
[img] File PDF
Bab 4.pdf - Published Version
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (523Kb)
[img]
Preview
File PDF
Bab 5.pdf - Published Version

Download (114Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (14Kb) | Preview
[img] Archive
3. LAMPIRAN.zip - Published Version

Download (5Mb)

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Fisika merupakan salah satu pelajaran yang kurang disukai siswa karena dianggap memiliki tingkat kesulitan yang tinggi, faktor inilah yang menyebabkan siswa enggan belajar fisika secara mandiri dan hanya menunggu perintah dari guru untuk belajar. Hal ini berdampak pada rendahnya aktivitas belajar fisika siswa. Dengan kata lain, kurangnya kemandirian belajar siswa terhadap fisika dapat menyebabkan siswa kurang berkembang dan pasif dalam kegiatan pembelajaran. Rendahnya aktivitas belajar fisika inilah merupakan salah satu faktor yang menyebabkan hasil belajar siswa menjadi rendah. Untuk itu dilakukan penelitian dengan menerapkan scaffolding pada aktivitas belajar siswa dengan menggunakan model penemuan terbimbing. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh scaffolding pada aktivitas belajar siswa terhadap hasil belajar menggunakan model penemuan terbimbing. Strategi scaffolding merupakan strategi berbantuan oleh guru kepada siswa secara berkelompok dalam proses pembelajaran di kelas sehingga siswa dapat saling berinteraksi dengan teman Trisia Agustina sekelompok dan dapat mendorong aktivitas belajar siswa lebih aktif. Penelitian ini dilaksanakan di kelas X8 SMA Al-Azhar 3 Bandar Lampung yang berjumlah 35 siswa pada semester genap tahun pelajaran 2012/2013. Pemilihan kelas sampel dengan menggunakan purposive sampling, yaitu teknik penentuan sampel berdasarkan pertimbangan tertentu. Penelitian ini menggunakan desain one-shot case study. Pada penelitian ini, diperoleh data aktivitas siswa dan hasil belajar yang kemudian dianalisis menggunakan metode regresi linear dengan bantuan SPSS 17.0. Hasil analisis menunjukkan bahwa kedua data berdistribusi normal dan linier. Selanjutnya untuk menguji pengaruh dilakukan dengan uji korelasi dan regresi linear sederhana dengan bantuan SPSS 17.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh scaffolding pada aktivitas siswa menggunakan model penemuan terbimbing terhadap hasil belajar siswa sebesar 30% yang merupakan nilai koefisien determinasi dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,55 yang termasuk dalam kategori sedang dan persamaan regresi dimana konstanta a dan b merupakan koefisien yang signifikan. Kata kunci: scaffolding, aktivitas belajar, model penemuan terbimbing, hasil belajar.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > L Education (General) = Pendidikan
> LB Theory and practice of education
> QC Physics
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan Fisika
Pengguna Deposit: UPT Perpustakaan Unila
Date Deposited: 28 May 2014 07:12
Terakhir diubah: 16 Apr 2015 06:21
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/1729

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir