ANALISIS MULIT KOVARIANS DUA ARAH DENGAN DUA KOVARIAT

Novazila Safitri, 117031039 (2016) ANALISIS MULIT KOVARIANS DUA ARAH DENGAN DUA KOVARIAT. FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRACT (ABSTRAK).pdf

Download (84Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (2778Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (2204Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Analisis kovarians adalah teknik statistik yang merupakan perpaduan antara analisis regresi dengan analisis varians. Tetapi analisis ini tidak dapat digunakan untuk penelitian terhadap lebih dari dua variabel secara bersamaan, sehingga diperlukan teknik analisis untuk penelitian terhadap lebih dari dua variabel secara bersamaan. Dalam hal ini untuk mengatasi masalah tersebut digunakan salah satu teknik analisis multivariat yaitu Analisis Multi Kovarians. Tujuan dari penelitian ini adalah mengkaji pengaruh antara variabel independen terhadap variabel dependen setelah disesuaikan dengan variabel konkomitan dalam analisis multi kovarians dua arah dengan dua kovariat dengan model tetap, kemudian diterapkan pada analisis data multi kovarians dua arah dengan dua kovariat. Berdasarkan kajian tersebut diperoleh bahwa pengaruh dari variabel konkomitan terhadap variabel independen dan variabel dependen dapat menurunkan efek dari beberapa faktor yang tidak dapat dikontrol atau galat pada hasil analisis. Kata Kunci : Analisis Kovarians, Analisis Varians, dan Analisis Multi Kovarians abstrak bahasa inggris Covariance Analysis is a statistical technique which is a combination of regression analysis with variance analysis . But this analysis can not be used for a study of more than two more than two variables simultaneously , so that the necessary analysis techniques for the study of more than two variables simultaneously .In this case to resolve the issue use one of the techniques of multivariate analysis that Multi covariance Analysis. This study aims to examine the influence of the independent variable on the dependent variable after adjusting for concomitant variables in the Multi covariance Analysis two-way with two covariates with a fixed model , and then applied to the data analysis Multi covariance Analysis two-way with two covariates . Based on these studies showed that the effect of concomitant variables to the independent variables and the dependent variable may decrease the effects of some factors that can not be controlled or errors in the analysis results . Keywords: Covariance Analysis, Regression Analysis, Multi covariance Analysis

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > QA Mathematics
Program Studi: FAKULTAS MIPA > Prodi Matematika
Pengguna Deposit: 13915061 . Digilib
Date Deposited: 04 May 2016 07:35
Terakhir diubah: 04 May 2016 07:35
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/22223

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir