HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN KETERATURAN SIKLUS ENSTRUASI PADA MAHASISWI UNIVERSITAS LAMPUNG YANG TINGGAL DI ASRAMA RUSUNAWA UNILA

ELVIRA ROSSALIA KAMBU , 1218011170 (2018) HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN KETERATURAN SIKLUS ENSTRUASI PADA MAHASISWI UNIVERSITAS LAMPUNG YANG TINGGAL DI ASRAMA RUSUNAWA UNILA. FAKULTAS KEDOKTERAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRACT (ABSTRAK).pdf

Download (7Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (791Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (792Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Menstruasi adalah perdarahan dari uterus sebagai tanda bahwa alat kandungan menjalankan fungsinya. Panjang siklus menstruasi ialah jarak antara tanggal mulainya menstruasi yang lalu dan mulainya menstruasi yang baru. Panjang siklus menstruasi yang normal ialah 28 hari. Keadaan status gizi wanita usia subur pada umumnya dipengaruhi oleh pola konsumsi makan, kebanyakan dari mereka konsumsi zat gizinya rendah, hal ini disebabkan oleh keterbatasan makanan atau membatasi sendiri makanannya karena faktor ingin langsing.Jenis penelitian yang di gunakan pada Penelitian ini adalah penelitian survei analitik dengan rancangan cross sectional,untuk mengetahui hubungan status gizi dengan keteratun menstruasi pada mahasiswi di asrama rusunawa unila. Penelitian ini dilakukan di Asrama rusunawa Universitas lampung dan berlangsung pada bulan juli 2017. pada penelitian ini menunjukkan status gizi yang tidak normal. Hasil penelitian ini sesuai dengan penelitian Novia Kata kunci:Menstruasi, Status Gizi ABSTRACT length of the menstrual cycle is the distance between the starting date of the last menstrual period and the start of a new menstruation. The length of the normal menstrual cycle is 28 days. The nutritional status of women of childbearing age is generally influenced by consumption patterns eat, most of them low nutrient consumption, this is caused by the limitations of food or self-limiting food because of the factor want to slim. Type of research used in this study is an analytical survey research with cross sectional design, to know the relationship nutritional status with menstruation ketatun at the college student in rusunawa unila dormitory. This research was conducted at Dormitory of Rusunawa University of Lampung and took place in July 2017. The result of this research according to Novia research Keyword: Menstruation, Status Nutrition

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > RG Gynecology and obstetrics
Program Studi: Fakultas Kedokteran > Prodi Pendidikan Dokter
Pengguna Deposit: 92948312 . Digilib
Date Deposited: 09 Feb 2018 09:28
Terakhir diubah: 09 Feb 2018 09:34
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/30302

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir