PERBANDINGAN GRAB START DAN SWING START TERHADAP HASIL LUNCURAN RENANG PADA ATLET KLUB RENANG METAL SC METRO TAHUN 2013

Firdaus, Novi Kurniawan (2013) PERBANDINGAN GRAB START DAN SWING START TERHADAP HASIL LUNCURAN RENANG PADA ATLET KLUB RENANG METAL SC METRO TAHUN 2013. Fakultas KIP, Universitas Lampung.

[img]
Preview
File PDF
2. COVER DALAM.pdf - Published Version

Download (56Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
1. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (68Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
3. HALAMAN PERSETUJUAN.pdf - Published Version

Download (503Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
5. HALAMAN PERNYATAAN.pdf - Published Version

Download (361Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
10. DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (80Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
1. BAB I.pdf - Published Version

Download (20Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
2. BAB II.pdf - Published Version

Download (171Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
3. BAB III.pdf - Published Version

Download (92Kb) | Preview
[img] File PDF
5. BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (137Kb)
[img]
Preview
File PDF
4. BAB V.pdf - Published Version

Download (9Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
5. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (7Kb) | Preview
[img] Archive
3. LAMPIRAN.zip - Published Version

Download (3992Kb)

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan atara grab start dan swing start terhadap hasil luncuran renang pada atlet klub Renang METAL SC METRO Tahun 2013. Penelitian ini bertujuan agar peneliti mengetahui seberapa besar perbandingan atara masing-masing variabel bebas terhadap variabel terikat. Kepada pelatih renang agar penelitian ini dapat memberikan landasan latihan dalam rangka upaya peeningkatan prestasi Atlet. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Sampel yang digunakan adalah populasi sampel yaitu anggota klub renang METAL SC METRO yang berjumlah 46 orang.. Pengumpulan data menggunakan teknik test yang diambil secara langsung sehingga data yang diperoleh adalah data primer. Dari hasil penelitian ini didapat bahwa grab start dan swing start memiliki pengaruh yang signifikan terhadap hasil luncuran renang pada atlet.Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel grab start diperoleh Thitung 0,127 lebih besar dari t-tabel -2,127 sehingga terdapat perbedaan yang signifikan antara tes awal dan tes akhir luncuran renang.daan variabel swing start diperoleh t-hitung sebesar 9,857 lebih besar dari t-tabel 2,074, sehingga terdapat perbedaan yang signifikan antara tes awal dan tes akhir luncuran renang. perbandingan masing – masing variabel terhadap hasil luncuran renang yaitu 60,75 % : 37,11%.sehingga variabel grab start memiliki pengaruh yang lebih besar dibandingkan dengan variabel swing start pada atlet klub renang METAL SC METRO Tahun 2013. Kata Kunci : Perbandingan, Grab Start, Swing Start, dan renang

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > L Education (General) = Pendidikan
> Olahraga berburu
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Pengguna Deposit: UPT Perpustakaan Unila
Date Deposited: 10 Jan 2014 04:18
Terakhir diubah: 10 Jan 2014 04:18
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/339

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir