ANALISIS PERBEDAAN SELF DISCLOSURE PADA SISWA LAKI-LAKI DAN PEREMPUAN KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 2 SEKAMPUNG TAHUN AJARAN 2020/2021

MELAN MAHFUDZOH, 1513052058 (2022) ANALISIS PERBEDAAN SELF DISCLOSURE PADA SISWA LAKI-LAKI DAN PEREMPUAN KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 2 SEKAMPUNG TAHUN AJARAN 2020/2021. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (9Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (5Mb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (5Mb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Self disclosure dapat dipengaruhi oleh beberapa foktor. Salah satunya dipengaruhi oleh jenis kelamin. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran perbedaan self disclosure pada siswa laki-laki dan perempuan di SMA Negeri 2 Sekampung kabupaten Lampung Timur, provinsi Lampung tahun ajaran 2020/2021. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif. Sampel penelitian diambil dari keseluruhan populasi, yaitu sebanyak 107 siswa dengan menggunakan teknik sampling jenuh. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner keterbukaan diri yang dilakukan secara online. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai uji-t sebesar -0,289 dengan nilai p = 0,773 dan (p > 0,05), hal ini membuktikan bahwa tidak terdapat perbedaan self disclosure antara siswa laki-laki dan perempuan. Tidak adanya perbedaan tersebut dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya masa remaja merupakan masa transisi dari anak-anak menuju dewasa, adanya kesetaraan gender dan norma timbal balik. Kata kunci: self disclosure, bimbingan dan konseling, jenis kelamin Self disclosure can be influenced by many factors. One of them is influenced by gender. This research aim is giving description the difference of self-disclosure for male and female students in SMA Negeri 2 Sekampung East Lampung district, Lampung province in the 2020/2021 school year. This research uses descriptive quantitative method. The sample of the research is taken from entrie population, namely as many as 107 students using saturated sampling technique. Data collection technique using selfie opened online questionary The results showed that the t-test value was -0.289 with p = 0.773 and (p > 0.05), this proves that there is no difference in self-disclosure between male and female students. The absence of these differences can be influenced by several factors, including adolescence is a period of transition from children to adults, the existence of gender equality and reciprocal norms. Keywords: self disclosure, guidance and counseling, gender

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 100 Filsafat dan psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa)
300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan
Program Studi: FKIP > Prodi Bimbingan dan Konseling
Pengguna Deposit: 2203503749 . Digilib
Date Deposited: 07 Apr 2022 01:41
Terakhir diubah: 07 Apr 2022 01:41
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/58514

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir