PEMAHAMAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI TERHADAP PERKEMBANGAN MORAL ANAK USIA DINI

Dona Erngahani, 1513054048 (2022) PEMAHAMAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI TERHADAP PERKEMBANGAN MORAL ANAK USIA DINI. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (109Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (4Mb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI FULL TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (3946Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Abstrak PEMAHAMAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI TERHADAP PERKEMBANGAN MORAL ANAK USIA DINI Oleh Dona Erngahani Penelitian ini berjudul pemahaman guru PAUD tentang perkembangan moral anak usia dini. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur pemahaman guru PAUD tentang perkembangan moral anak usia dini. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik probability sampling. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 4 sampai 22 oktober tahun 2021, Sampel dalam penelitian ini berjumlah 61 guru yang berasal dari 12 Taman Kanak-kanak di Pesisir Tengah. Pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan teknik deskriptif. Hasil penelitian menyatakan bahwa pemahaman guru PAUD terhadap perkambangan moral anak usia dini berada pada kategori sangat paham sebanyak 18%, paham sebanyak 29,5%, kurang paham sebanyak 36%, dan tidak paham sebanyak 16,4%. Hasil penelitian tersebut dapat diartikan bahwa guru perlu meningkatkan pemahaman dan pengetahuannya tentang perkembangan moral anak usia dini. Kata Kunci : anak usia dini, pemahaman guru, perkembangan moral. ABSTRACT UNDERSTANDING OF EARLY CHILDHOOD TEACHERS TO THE MORAL DEVELOPMENT OF EARLY CHILDREN BY Dona Erngahani This study entitled early childhood teachers' understanding of early childhood moral development. This study aims to measure early childhood teachers' understanding of early childhood moral development. This study uses a quantitative approach with a descriptive type of research. Sampling in this study using probability sampling technique. This research was conducted from 4 to 22 October 2021. The sample in this study amounted to 61 teachers from 12 Kindergartens school in Pesisir Tengah. Data collection in this study was carried out using a questionnaire. The data analysis technique used descriptive technique. The results of the study stated that early childhood teachers' understanding of early childhood moral development was in the category of very understanding as much as 18%, understanding as much as 29,5%, understanding less as much as 36%, and not understanding as much as 16,4%. The results of this study can be interpreted that teachers need to increase their understanding and knowledge about the moral development of early childhood. Keywords : early childhood, moral development, teacher’s knowledge,

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan
300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan > 371 Sekolah dan aktivitasnya; pendidikan khusus
300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan > 375 Kurikulum
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan PG-PAUD
Pengguna Deposit: 2208418598 . Digilib
Date Deposited: 25 Aug 2022 02:51
Terakhir diubah: 25 Aug 2022 02:51
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/65593

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir