PERANAN KOMISI PEMILIHAN UMUM DALAM SOSIALISASI PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KEPADA PENYANDANG DISABILITAS DI KOTA BANDAR LAMPUNG

MARIA DESTI RITA, 1213032046 (2016) PERANAN KOMISI PEMILIHAN UMUM DALAM SOSIALISASI PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KEPADA PENYANDANG DISABILITAS DI KOTA BANDAR LAMPUNG. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK BAHASA INDONESIA.pdf

Download (13Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (1990Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1232Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Tujuan penelitian peranan Komisi Pemilihan Umum dalam sosialisasi Pemilihan Umum Kepala Daerah kepada penyandang disabilitas di Kota Bandar Lampung, untuk mendekripsikan peranan KPU dalam pemberian informasi, penyediaan aksesbilitas, dan meningkatkan partisipasi pemilih pada penyandang disabilitas sesuai PKPU No 5 Tahun 2015. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini deskriptif kualitatif dengan subjek penelitian komisiener KPU, Pusat Pemilihan Umum Akses Penyandang Cacat (PPUA Penca) PPUA Penca, dan penyandang disabilitas. Teknik pengumpulan data menggunakan pedoman wawancara, pedoman observasi dan pedoman dokumentasi sedangkan analisis data menggunakan uji kredibilitas dengan kritik sumber, kritik intern dan triangulasi. Hasil penelitian ini menunnjukkan masih terdapat penyandang disabilitas yang tidak terdaftar dalam DPT (Daftar Pemilih Tetap) karena KPU kesulitan menjangkau keberadaan mereka. Pelaksanaan sosialisasi hanya dilakukan pada penyandang disabilitas yang tergabung dalam organisasi atau kelompok penyandang disabilitas, dengan harapan mereka dapat menjadi agen-agen penyampai sosialisasi kepada penyandang disabilitas yang tidak terjangkau oleh KPU. Kata kunci : komisi pemilihan umum, penyandang disabilitas, sosialisasi

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
> LB Theory and practice of education
Program Studi: FKIP > Prodi PPKN
Pengguna Deposit: 28189375 . Digilib
Date Deposited: 21 Apr 2016 07:50
Terakhir diubah: 21 Apr 2016 07:50
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/21804

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir