SIKAP GURU TERHADAP STANDAR PENILAIAN KURIKULUM 2013 BERDASARKAN PERMENDIKBUD NOMOR 23 TAHUN 2016 DI SMA YP UNILA TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Elin Eliawati, 1313032022 (2017) SIKAP GURU TERHADAP STANDAR PENILAIAN KURIKULUM 2013 BERDASARKAN PERMENDIKBUD NOMOR 23 TAHUN 2016 DI SMA YP UNILA TAHUN PELAJARAN 2016/2017. Fakultas FKIP, Universitas lampung.

[img]
Preview
File PDF
1. ABSTRAK.pdf

Download (6Kb) | Preview
[img] File PDF
2. SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (4065Kb)
[img]
Preview
File PDF
3. SKRIPSI FULL TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (3364Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK SIKAP GURU TERHADAP STANDAR PENILAIAN KURIKULUM 2013 BERDASARKAN PERMENDIKBUD NOMOR 23 TAHUN 2016 DI SMA YP UNILA TAHUN PELAJARAN 2016/2017 Oleh ELIN ELIAWATI Tujuan dari penelitian ini untuk mendeskripsikan Sikap Guru Terhadap Penilaian kurikulum 2013 berdasarkan Permendikbud Nomor 23 Tahun. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian berjumlah 60 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik angket skala likert sebagai teknik pokok, dan observasi, wawancara, dan dokumentasi sebagai teknik penunjang. Berdasarkan analisis data menunjukkan bahwa sikap guru mendukung Standar Penilaian Kurikulum 2013 berdasarkan Permendikbud Nomor 23 Tahun 2016 yaitu ditunjukkan dengan hasil penelitian indikator pemahaman yakni guru setuju dan kesulitan guru terletak pada guru tidak mengetahui Permendikbud Nomor 23 Tahun 2016 yang mengatur tentang standar penilaian kurikulum 2013. Indikator tanggapan guru yang ditimbulkan yaitu sikap positif meskipun guru mengalami kesulitan dalam pembuatan soal yang beranekaragam, kemudian Indikator kecenderungan bertindak guru cenderung mendukung dan kesulitan guru terletak pada waktu tambahan dalam pembelajaran ulang bagi siswa remedial. Kata kunci: kurikulum 2013, permendikbud nomor 23 tahun 2016, sikap

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > L Education (General) = Pendidikan
Program Studi: FKIP > Prodi PPKN
Pengguna Deposit: 22672255 . Digilib
Date Deposited: 16 Jun 2017 01:47
Terakhir diubah: 16 Jun 2017 01:47
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/26900

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir