PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH, INVESTASI DAN TENAGA KERJA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI 10 PROVINSI DI PULAU SUMATERA PERIODE 2011-2019

Safa Adhytia Putri, 1411021096 (2019) PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH, INVESTASI DAN TENAGA KERJA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI 10 PROVINSI DI PULAU SUMATERA PERIODE 2011-2019. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK-ABSTRACT.pdf

Download (244Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (1782Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1782Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Government expenditure is an action to regulate the economy by determining the amount of government revenues and expenditures. Economic growth is an indicator of successful implementation that can be made as a macro benchmark. This study aims to see how the influence of government spending, investment and labor on economic growth in 10 provinces in Sumatra Island. This study uses secondary data obtained from the Central Statistics Agency (BPS) with the research period, 2011-2016. This study uses a panel data model that is a combination of time series data (time series) and cross-site data (cross section) with estimates of the Fixed Effect Model (FEM) model. The results of this study can be summarized that the independent variables of Employee Expenditure (BP), Goods Expenditure (BB), Capital Expenditure (BM), Investment (INV) and Labor (TK) have a significant effect on economic growth in Sumatra. Keywords :Economic Growth, Employee Expenditure, Goods Expenditure, Capital Expenditure, Investment, Labor. Pengeluaran pemerintah merupakan tindakan untuk mengatur jalannya perekonomian dengan mementukan besarnya penerimaan dan pengeluaran pemerintah, Pertumbuhan ekonomi merupakan indikator keberhasilan pelaksanaan yang dapat di jadikan tolok ukur secara makro. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana pengaruh dari pengeluaran pemerintah, investasi dan tenaga kerja terhadap pertumbuhan ekonomi 10 Provinsi di Pulau Sumatera. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari Badan Pusat Statistik (BPS) dan Direktorat Jendral Perimbangan Keuangan (DJPK) dengan periode penelitian yaitu 2011-2016. Penelitian ini menggunakan model data panel yaitu kombinasi data runtut waktu (time series) dan data silang tempat (cross section) dengan estimasi model Fixed Effect Model (FEM). Hasil dari penelitian ini dapat disimpulakan bahwa variabel bebas Belanja Pegawai (BP), Belanja Barang (BB), Belanja Modal (BM), Investasi (INV) dan Tenaga Kerja (TK) berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Pulau Sumatera. Kata Kunci :Belanja Barang, Belanja Modal, Belanja Pegawai, Investasi, Pertumbuhan Ekonomi, Tenaga Kerja.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > HC Economic History and Conditions
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Ekonomi Pembangunan
Pengguna Deposit: . . Yulianti
Date Deposited: 15 Mar 2022 01:39
Terakhir diubah: 15 Mar 2022 01:39
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/54414

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir