INTERNALISASI NILAI DEMOKRASI PANCASILA BAGI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 19 BANDAR LAMPUNG MENURUT PERMENDIKNAS NO. 39 TAHUN 2008 TENTANG PEMBINAAN KESISWAAN

Dwi Ratna Sari , 1513032019 (2019) INTERNALISASI NILAI DEMOKRASI PANCASILA BAGI PENGURUS OSIS DI SMP NEGERI 19 BANDAR LAMPUNG MENURUT PERMENDIKNAS NO. 39 TAHUN 2008 TENTANG PEMBINAAN KESISWAAN. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN , UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (51Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (4Mb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (2854Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan tentang Internalisasi nilai demokrasi Pancasila bagi pengurus OSIS SMP Negeri 19 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2018/2019. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah adalah pendekatan deskriptif kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 39 responden. Analisis data menggunakan Chi kuadrat dan tenik pengumpulan data menggunakan angket dan teknik penunjang menggunakan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sebagian pengurus OSIS SMP Negeri 19 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2018/2019 dalam proses internalisasi nilai demokrasi Pancasila dapat dikategorikan cukup sesuai. Dengan persentase 25,64% atau 10 responden masuk dalam kategori kurang sesuai, 38,46% atau 15 responden masuk dalam kategori cukup sesuai, dan 35,89% atau 14 responden masuk dalam kategori sesuai. Pada penerapan Permendiknas No.39 Tahun 2008 tentang pembinaan kesiswaan dapat dikategorikan berperan, dengan persentase 2,56% atau 1 responden masuk dalam kategori tidak berperan, 94,87% atau 37 responden masuk dalam kategori berperan dan 2,56% atau 1 responden masuk dalam kategori cukup berperan. Melihat dari analisis dan olah data menunjukkan pada angka 0,44 dimana dapat dikategorikan sedang, menunjukkan bahwa internalisasi nilai demokrasi Pancasila memiliki keeratan sedang pada Permendiknas No.39 Tahun 2008 tentang pembinaan kesiswaan bagi pengurus OSIS SMP Negeri 19 Bandar Lampung. Kata kunci: internalisasi, demokrasi, Pancasila The purpose of this study was to describe the internalization of Pancasila democratic values for the board of students of the OSPN 19 Bandar Lampung Academic Year 2018/2019. The method used in this study is a quantitative descriptive approach. The sample in this study were 39 respondents. Data analysis using Chi squares and data collection techniques using questionnaires and supporting techniques using documentation. The results of this study indicate that some of the board members of the OSPN 19 Bandar Lampung Middle School in Academic Year 2018/2019 in the process of internalizing the values of Pancasila democracy can be categorized quite accordingly. With the percentage of 25.64% or 10 respondents included in the inappropriate category, 38.46% or 15 respondents included in the appropriate category, and 35.89% or 14 respondents in the appropriate category. The application of Permendiknas No. 39 of 2008 concerning student coaching can be categorized as a role, with a percentage of 2.56% or 1 respondent in the non-acting category, 94.87% or 37 respondents in the role category and 2.56% or 1 respondent entering in the category plays a role. Looking at the analysis and the data shows that the number 0.44 which can be categorized as moderate, shows that the internalization of Pancasila democratic values has a moderate closeness to the Minister of National Education Regulation No.39 of 2008 concerning student coaching for the OSIS 19 board of Bandar Lampung. Keywords: internalization, democracy, Pancasila

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 100 Filsafat dan psikologi > 107 Pendidikan, penelitian, topik terkait filsafat
Program Studi: FKIP > Prodi PPKN
Pengguna Deposit: UPT . Digilib2
Date Deposited: 26 Mar 2022 12:28
Terakhir diubah: 26 Mar 2022 12:28
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/56354

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir