PENGARUH PENAMBAHAN TITANIUM DIOXIDE (TiO2)TERHADAP AKTIVITAS ANTIBAKTERI PADA BIOPLASTIK POLYLACTIC ACID (PLA)

Marli Wulansari, 1517011002 (2019) PENGARUH PENAMBAHAN TITANIUM DIOXIDE (TiO2)TERHADAP AKTIVITAS ANTIBAKTERI PADA BIOPLASTIK POLYLACTIC ACID (PLA). Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
Abstrak.pdf

Download (85Kb) | Preview
[img] File PDF
Skripsi Full Teks.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (2628Kb)
[img]
Preview
File PDF
Skripsi Tanpa Bab Pembahasan.pdf

Download (2087Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

In this study, bioplastic antibacterial of PLA with TiO2 as an antibacterial agent has been carried out via solvent casting method by mixture PLA and TiO2 solutions with variations. Analysis bioplastic by FTIR, mechanical properties, biodegradation test, TGA, and SEM-EDX of bioplastic antibacterial, to know effect of TiO2. Analysis is suppored by results antibacterial test too. The best result in mechanical properties with maximum tensile strengths and elongation at break is 45.8 MPa and 2.04% in PLA/TiO2 0.1%. In contrast to the results of the biodegradation test by standard ASTM G21-09 using A.niger microbial, PLA/TiO2 0.1% have a weight loss percent 3.2508% while PLA/TiO2 2% reach 6.0241%. Antibacterial test by diffusion method using S. aureusbacterial, the results is inhibition zones bioplastic increased with addition TiO2. Overall, the best of bioplastics based on the tests that have been done are at PLA/TiO2 2%. Keywords: PLA, TiO2, antibacterial, biodegradation, A.niger, S. aureus Pada penelitian ini, telah dilakukan pembuatan bioplastik antibakteri PLA dengan penambahan TiO2 sebagai agen antibakteri melalui metode solvent casting dengan mencampurkan larutan PLA dan TiO2 dengan beberapa variasi. Analisis bioplastik menggunakan FTIR, uji mekanik, uji biodegradasi, TGA, dan SEM�EDX untuk mengetahui pengaruh TiO2. Analisis juga didukung oleh hasil uji antibakteri. Hasil terbaik pada uji mekanik dengan nilai kuat tarik dan persen elongasi sebesar 45,8 MPa dan 2,04% pada PLA/TiO2 0,1%. Berbeda dengan hasil uji biodegradasi berdasarkan ASTM G21-09 menggunakan mikroba A.niger, PLA/TiO2 0,1% memiliki nilai persen kehilangan massa hanya sebesar 3,2508% sedangkan PLA/TiO2 2% mencapai 6,0241%. Uji antibakteri melalui metode difusi menggunakan bakteri S. aureus, hasilnya zona hambat bioplastik meningkat seiring bertambahnya TiO2. Secara keseluruhan, bioplastik terbaik berdasarkan uji yang telah dilakukan ialah pada PLA/TiO2 2%. Kata Kunci: PLA, TiO2, antibakteri, biodegradasi, A.niger, S. aureus

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 500 ilmu pengetahuan alam dan matematika > 540 Kimia dan ilmu yang berhubungan
Program Studi: FAKULTAS MIPA > Prodi Kimia
Pengguna Deposit: UPT . Digilib2
Date Deposited: 31 Mar 2022 03:59
Terakhir diubah: 31 Mar 2022 03:59
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/57071

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir