PENGUJIAN ALAT PERAPI UANG KERTAS CARTRIDGE HEATER DAN PENYEMPROTAN DISINFEKTAN OTOMATIS BERBASIS SENSOR INFRARED KENDALI ARDUINO

MUKTI DWI SAPUTRO , 1905101007 (2022) PENGUJIAN ALAT PERAPI UANG KERTAS CARTRIDGE HEATER DAN PENYEMPROTAN DISINFEKTAN OTOMATIS BERBASIS SENSOR INFRARED KENDALI ARDUINO. [Diploma/Tugas Akhir]

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (71Kb) | Preview
[img] File PDF
TUGAS AKHIR FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (4015Kb)
[img]
Preview
File PDF
TUGAS AKHIR TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (3645Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Uang adalah salah satu alat pembayaran yang sangat penting. Namun, dalam proses transaksi uang kertas sering terdapat uang yang kodisinya sudah kusut atau tidak rapi. Sehingga dibutuhkannya alat yang dapat merapikan uang yang kurang rapi, sehingga melakukan inovasi sebuah alat prapi uang yang dapat merapikan uang dengan penyemprot disinfektan yang dapat membantu perapian dan dapat membunuh virus dan kuman pada uang kertas. Setelah pembuatan selesai dibutuhkannya pengujian pada alat yang telah dibuat. Alat pengujian yang dibutuhkan untuk menguji perapian uang adalah mesin perapi uang dan timbangan emas digital. Pengujian pada alat mesin perapi uang ini tidak sulit dan tidak membutuhkan waktu yang lama karena hanya membutuhkan sekali proses perapian dan akan mendapatkan hasil dari perapian. Untuk hasil dari perapian uang dapat mencapai kerapian sebesar 90%. Kata kunci : perapi uang otomatis, roll pemanas, penyemprot disinfekan, timbangan, kerapian. Money is one of the most important means of payment. However, in the process of banknote transactions, there are often money whose condition is wrinkled or untidy. So we need a equipment that can tidy up untidy money, so we innovate a money tidying equipment that can tidy up money with a disinfectant spray that can help the tidying and can kill viruses and germs on banknotes. After the manufacture is completed, testing is needed on the eguitment that have been made. The testing eguipment needed to test the money tidying are a cash register and a digital gold scale. Testing on this money match machine is not difficult and does not take a long time because it only requires one process of the tidying and will get results from the tidying. For the results of the money tidying can reach a near 90%. Key words : automatic money making, heating roll, disinfectant spray, balance weigh, tidiness.

Jenis Karya Akhir: Diploma/Tugas Akhir
Subyek: 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
600 Teknologi (ilmu terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
Program Studi: Fakultas Teknik > Prodi D3 Teknik Mesin
Pengguna Deposit: 2208053654 . Digilib
Date Deposited: 15 Aug 2022 01:05
Terakhir diubah: 15 Aug 2022 01:05
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/64909

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir