HUBUNGAN MINAT BACA DENGAN KEMAMPUAN MENULIS CERITA PENDEK SISWA KELAS X SMA NEGERI 4 BANDARLAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

SEPTI RIA ARIANI HASAN, 0913041063 (2015) HUBUNGAN MINAT BACA DENGAN KEMAMPUAN MENULIS CERITA PENDEK SISWA KELAS X SMA NEGERI 4 BANDARLAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN , UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (11Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
COVER DALAM.pdf

Download (14Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
MENYETUJUI.pdf

Download (125Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
MENGESAHKAN.pdf

Download (129Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SURAT PERNYATAAN.pdf

Download (212Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (5Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PERSEMBAHAN.pdf

Download (12Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
MOTO.pdf

Download (6Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SANWACANA.pdf

Download (21Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR TABEL.pdf

Download (12Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR ISI.pdf

Download (95Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB I.pdf

Download (26Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB II.pdf

Download (64Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB III.pdf

Download (60Kb) | Preview
[img] File PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (118Kb)
[img]
Preview
File PDF
BAB V.pdf

Download (8Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (17Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK Minat baca cukup penting bagi siswa, hubungannya dengan menulis cerpen. Untuk itu, bagaimana hubungan minat baca dengan kemampuan menulis cerita pendek siswa kelas X SMA Negeri 4 Bandarlampung Tahun Pelajaran 2012/2013 merupakan masalah dalam penelitian ini.. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui adakah hubungan antara minat baca dan kemampuan menulis cerita pendek. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif korelasional. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah teknik angket dan tes. Populasi dalam penelitian adalah siswa kelas X SMA Negeri 4 Bandarlampung tahun pelajaran 2012/2013 berjumlah 228 siswa yang tersebar dalam enam kelas berbeda. Sampel yang diambil dalam penelitian ini berjumlah 60 siswa, diambil dengan menggunakan teknik cluster random sampling. Data dalam penelitian ini ialah angket minat baca dan hasil tes kemampuan menulis cerita pendek siswa kelas X SMA Negeri 4 Bandarlampung Tahun Pelajaran 2012/2013. Peneliti menguji validitas soal dengan menggunakan program komputer Anates v4.0.9 software. Berdasarkan hasil analisis data, diketahui tingkat minat baca siswa kela X SMA Negeri 4 Bandarlampung Tahun Pelajaran 2012/2013 berpredikat cukup dengan rata-rata tingkat kemampuan 67,42. Tingkat kemampuan menulis cerita pendek siswa berpredikat baik dengan rata-rata tingkat kemampuan 73,67. Hasil uji keacakan sampel menunjukkan bahwa sampel dalam penelitian ini diambil secara acak. Hasil uji normalitas data menunjukkan bahwa data yang diperoleh dalam penelitian ini berdistribusi normal. Hasil uji homogenitas data menunjukkan bahwa data yang diperoleh berasal dari variasi yang homogen. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa hubungan minat baca dan kemampuan menulis cerita pendek berpredikat tinggi.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > LB Theory and practice of education
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah
Pengguna Deposit: 4684944 . Digilib
Date Deposited: 12 Jun 2015 07:36
Terakhir diubah: 12 Jun 2015 07:36
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/10237

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir