MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DALAM PELAJARAN MATEMATIKA KELAS V SDN 1 PRINGSEWU UTARA TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Hadi Prayitno, LUSIA NINIK SRIWAHYUNI (2014) MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DALAM PELAJARAN MATEMATIKA KELAS V SDN 1 PRINGSEWU UTARA TAHUN PELAJARAN 2013/2014. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
COVER DALAM.pdf - Published Version

Download (25Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (50Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
MENYETUJUI.pdf - Published Version

Download (597Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
MENGESAHKAN.pdf - Published Version

Download (564Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SURAT PERNYATAAN.pdf - Published Version

Download (204Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (14Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB I.pdf - Published Version

Download (142Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB II.pdf - Published Version

Download (143Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB III.pdf - Published Version

Download (313Kb) | Preview
[img] File PDF
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (483Kb)
[img]
Preview
File PDF
BAB V.pdf - Published Version

Download (88Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (117Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (2272Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian berjudul “Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Dalam Pelajaran Matematika Kelas V SDN 1 Pringsewu Utara Tahun Pelajaran 2013/2014” dilatar belakangi oleh pemikiran bahwa penyempurnaan dan peningkatan pembelajaran matematika harus terus diupayakan. Masalah yang dihadapi oleh guru adalah aktivitas dan hasil siswa pada matapelajaran matematika masih rendah. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe STAD dalam pelajaran matematika kelas V SDN 1 Pringsewu Utara. Pelaksanaan penelitian dilakukan dalam dua siklus tindakan pembelajaran dengan subjek penelitian siswa dan guru kelas V pada tahun ajaran 2013/2014. Pola umum prosedur pada setiap tindakan adalah: (1) Perencanaan, (2) Pelaksanaan, (3) Pengamatan dan Penilaian, (4) Refleksi. [Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK)] Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran menggunakan model kooperatif tipe STAD dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa. Hal ini dapat dilihat: (1) Aktivitas belajar siswa mengalami peningkatan dari 69,57% pada siklus I menjadi 73,91% pada siklus II, (2) Hasil belajar siswa mengalami peningkatan dari rata-rata 72,17 pada siklus I menjadi 83,48 pada siklus II. Kata Kunci : Aktivitas Belajar, Hasil Belajar, Model Kooperatif tipe STAD

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > LB Theory and practice of education
> LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
> QA Mathematics
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Pengguna Deposit: A.Md Cahya Anima Putra .
Date Deposited: 06 Jun 2014 04:03
Terakhir diubah: 06 Jun 2014 04:03
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/1908

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir