STRATEGI RADAR LAMPUNG ONLINE UNTUK MENDUKUNG PROMOSI PARIWISATA LAMPUNG

JONY , MUHAMMAD (2023) STRATEGI RADAR LAMPUNG ONLINE UNTUK MENDUKUNG PROMOSI PARIWISATA LAMPUNG. [Diploma/Tugas Akhir]

[img]
Preview
File PDF
1. ABSTRAK - ABSTRACT.pdf

Download (38Kb) | Preview
[img] File PDF
2. TUGAS AKHIR FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (1737Kb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
3. TUGAS AKHIR TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1061Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Strategi Radar Lampung Online untuk mendukung promosi pariwisata Lampung. Sumber data dalam penelitian ini yaitu Pimpinan Redaksi, General Manager, Redaktur Radar Lampung Online. Adapun teknik pengumpulan data, penelitian ini menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Juga dengan menggunakan kajian pustaka untuk meperjelas hasil dari penulisan Tugas Akhir ini. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa Radar Lampung Online mempromosikan pariwisata Lampung sebagai strategi media online nya. Dalam menjalankannya redaksi memiliki strategi, yaitu strategi dengan menggunakan google trends . Dengan Google Trends kami bisa menganalisa atau meriset data dan grafik mengenai suatu hal yang sedang popular di halaman pencarian Google. Menggunakan judul yang menarik sehingga khalayak tertarik untuk mengetahui berita tersebut, dan juga menempatkan artikel tentang pariwisata di halaman utama website agar langsung terlihat oleh pengunjung website Radar Lampung Online.. Selain itu juga semakin baik dan benar cara kita meriset kata kunci untuk konten, maka semakin besar peluang website Radar Lampung Online untuk mendapat trafik tinggi. Kata kunci : Strategi, Promosi Pariwisata, Radar Lampung Online

Jenis Karya Akhir: Diploma/Tugas Akhir
Subyek: 300 Ilmu sosial
Program Studi: Fakultas ISIP > Prodi D3 Hubungan Masyarakat
Pengguna Deposit: 2308524966 . Digilib
Date Deposited: 14 Nov 2023 06:51
Terakhir diubah: 14 Nov 2023 06:51
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/76891

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir