EFEKTIVITAS MEDIA KOTAK KARTU MISTERIUS (KOKAMI) BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK DI SEKOLAH DASAR

Nazla Asa, Luqyana (2024) EFEKTIVITAS MEDIA KOTAK KARTU MISTERIUS (KOKAMI) BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK DI SEKOLAH DASAR. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (10Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (3319Kb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (3252Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Masalah penelitian ini adalah rendahnya kemampuan berpikir kritis peserta didik kelas V karena pendidik belum menggunakan media pembelajaran dan model pembelajaran yang variatif. Penelitian ini bertujuan untuk mendeksripsikan dan menganalisis efektivitas media Kokami berbasis Problem Based Learning pada pembelajaran matematika terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik kelas V SD. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu (quasi experiment) dengan desain penelitian yaitu nonequivalent control gruop design. Penentuan sampel penelitian menggunakan teknik purposive sampling. Teknik analisis data menggunakan uji normalitas dan uji homogenitas. Teknik pengumpulan data menggunakan tes, wawancara, lembar observasi dan dokumentasi. Pengujian hipotesis menggunakan uji-t dan effect size menunjukkan hasil yang positif sehingga dapat disimpulkan bahwa media Kokami berbasis Problem Based Learning pada pembelajaran matematika efektif terhadap kemampuan kemampuan berpikir kritis peserta didik kelas V SD Negeri 1 Metro Timur.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum > 001 Ilmu pengetahuan
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Pengguna Deposit: 2308633482 . Digilib
Date Deposited: 23 Feb 2024 03:01
Terakhir diubah: 23 Feb 2024 03:01
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/79364

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir