PENGARUH PENAMBAHAN LIMBAH PLASTIK TERHADAP STABILITAS CAMPURAN ASPAL LAPIS PERMUKAAN

Ilham , Zukri (2024) PENGARUH PENAMBAHAN LIMBAH PLASTIK TERHADAP STABILITAS CAMPURAN ASPAL LAPIS PERMUKAAN. FAKULTAS TEKNIK, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK ILHAM.pdf

Download (10Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI FULL TANPA LAMPIRAN ILHAM.pdf

Download (3256Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA PEMBAHASAN ILHAM.pdf

Download (2805Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Indonesia merupakan negara yang berada pada daerah beriklim tropis. Pengaruh cuaca menyebabkan menurunnya daya tahan dan kemampuan menahan beban lapisan perkerasan aspal. Salah satu faktor yang mempengaruhi hal tersebut adalah suhu. Oleh karena itu untuk mendapatkan mutu lapisan perkerasan yang sesuai untuk lapisan AC-WC dilakukan modifikasi pada aspal dengan menambahkan limbah plastik jenis LDPE (Low Density Polyethylene). Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh penambahan limbah plastik terhadap stabilitas aspal lapis permukaan (AC-WC) berdasarkan metode pengujian Marshall. Analisis dilakukan dengan mencampur plastik kedalam aspal dengan cara basah dan dicampur hingga homogen. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penambahan plastik LDPE kedalam aspal memberikan ketahanan yang lebih baik terhadap suhu tinggi. Titik lembek aspal mengalami kenaikan seiring dengan penambahan kadar plastik LDPE. Nilai berat jenis aspal juga mengalami kenaikan seiring penambahan kadar plastik LDPE. Sedangkan nilai penetrasi dan daktilitas mengalami penurunan. Kata kunci: Aspal, Plastik LDPE, AC-WC, Marshall, Titik lembek.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 500 ilmu pengetahuan alam dan matematika > 510 Matematika
500 ilmu pengetahuan alam dan matematika > 530 Fisika
600 Teknologi (ilmu terapan) > 602 Aneka ragam tentang teknologi dan ilmu terapan
600 Teknologi (ilmu terapan) > 605 Terbitan berseri tentang teknologi dan ilmu terapan
Program Studi: Fakultas Teknik > Prodi S1-Teknik Sipil
Pengguna Deposit: 2308819789 . Digilib
Date Deposited: 27 Feb 2024 02:34
Terakhir diubah: 27 Feb 2024 02:34
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/79553

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir