IDENTIFIKASI PERAN ANGGOTA KELUARGA DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL DAIHATSU XENIA DI BANDAR LAMPUNG

0716051060, SUSIANA (2012) IDENTIFIKASI PERAN ANGGOTA KELUARGA DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL DAIHATSU XENIA DI BANDAR LAMPUNG. UNSPECIFIED.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (10Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB III SUSIANA.pdf

Download (149Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB V SUSIANA.pdf

Download (209Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB IV SUSIANA.pdf

Download (674Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (117Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
daftar isi 2.pdf

Download (474Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR ISI.pdf

Download (149Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR TABEL.pdf

Download (234Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK IDENTIFIKASI PERAN ANGGOTA KELUARGA DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL DAIHATSU XENIA DI BANDAR LAMPUNG Oleh SUSIANA Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengidentifikasi peran anggota keluarga dalam keputusan pembelian mobil Daihatsu Xenia di Bandar Lampung. Tipe penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Informan dalam penelitian ini adalah keluarga yang telah melakukan pembelian mobil Daihatsu Xenia. Adapun jumlah informan adalah sebanyak 9 keluarga dengan menggunakan Snowball Sampling. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara mendalam (in-depth interview). Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam keputusan pembelian mobil Daihatsu Xenia di Bandar Lampung, ayah merupakan anggota keluarga yang paling mendominasi dan muncul diseluruh peran yang ada, baik itu sebagai initiator, influencer, gatekeeper, decider, buyer dan user. Sedangkan posisi kedua didominasi oleh anak dan ibu berada pada posisi ketiga atau sebagai anggota keluarga yang paling sedikit dominasinya. Kata Kunci: Peran Anggota Keluarga, Keputusan Pembelian. ABSTRACT THE INDENTIFICATION OF FAMILY MEMBER ROLES IN PURCHASING DECISION OF DAIHATSU XENIA AUTOMOBILE IN BANDAR LAMPUNG By SUSIANA The purpose of this research is to investigate and identify family member roles in purchasing decisions of Daihatsu Xenia automobile in Bandar Lampung. The type of this research is a qualitative methode with descriptive approach. Informants in this research were from families that have made the purchase of Daihatsu Xenia automobile. The number of informants are nine families using the Snowball Sampling and techniques of data collection is done by in-depth interviews. The results showed that the Daihatsu Xenia automobile purchasing decisions in Bandar Lampung, father is a member of the family that become the most dominate and appear throughout the roles, such as initiator, influencer, gatekeeper, decider, buyer and user. The second position is dominated by children and mothers at the third position or become family member who have least dominance. Keywords: Family Member Roles, Purchase Decision.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
Program Studi: Fakultas ISIP > Prodi Sosiologi
Pengguna Deposit: UPT Anita Ekarini
Date Deposited: 07 Sep 2015 04:14
Terakhir diubah: 20 Oct 2015 08:42
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/12650

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir