PENGARUH MEDIA KOMUNIKASI PEMASARAN LANGSUNG MULTI TINGKAT (MULTI LEVEL MARKETING) TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PT.K-LINK DI BANDAR LAMPUNG

Ernawati , 1011011067 (2015) PENGARUH MEDIA KOMUNIKASI PEMASARAN LANGSUNG MULTI TINGKAT (MULTI LEVEL MARKETING) TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PT.K-LINK DI BANDAR LAMPUNG. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Lampung.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (9Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
ABSTRACT.pdf

Download (8Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
COVER DALAM.pdf

Download (68Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
HALAMAN PERSETUJUAN.pdf

Download (92Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (123Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PERNYATAAN.pdf

Download (121Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (36Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PERSEMBAHAN.pdf

Download (46Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
MOTO.pdf

Download (49Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SANWACANA.pdf

Download (114Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR TABEL.pdf

Download (43Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (39Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (38Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR ISI.pdf

Download (45Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB I.pdf

Download (124Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB II.pdf

Download (200Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB III.pdf

Download (162Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB IV.pdf

Download (284Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB V.pdf

Download (43Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (42Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK Gaya hidup masyarakat di era globalisasi saat ini sangat besar pengaruhnya terhadap kesehatan. Ada enam faktor yang mempengaruhi kesehatan yaitu udara, air, makanan dan minuman, keseimbangan emosi, olahraga yang teratur, serta istirahat yang cukup. Selain itu, Produk-produk herbal dari berbagai perusahaan sudah banyak digunakan oleh konsumen yang mempunyai masalah kesehatan. Dalam hal ini keputusan pembelian memiliki arti yang sangat penting dalam sebuah perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media komunikasi pemasaran langsung multi tingkat (pemasaran melalui tatap muka, pemasaran melalui katalog, pemasaran melalui handphone, dan pemasaran melalui kios) terhadap pengambilan keputusan pembelian produk PT.K-LINK di Bandar Lampung. Penelitian ini dilakukan pada konsumen PT.K-LINK di Bandar Lampung. Metode pengambilan sampel dengan menggunakan metode non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 100 orang konsumen. Jenis data yang digunakan data kualitatif dan data kuantitatif. Metode analisis data yang digunakan adalah metode deskripsi hasil survei dan analisis kuantitatif yaitu menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil uji hipotesis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa hasil thitung untuk pemasaran melalui tatap muka sebesar 6,794, pemasaran melalui katalog 2,112, pemasaran melalui handphone sebesar 3,542, dan pemasaran melalui kios sebesar 2,166. Hasil ini memiliki arti bahwa secara parsial media komunikasi pemasaran langsung multi tingkat berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian produk PT.K-LINK. Kesimpulan dari hasil penelitian ini yaitu media komunikasi pemasaran langsung multi tingkat (pemasaran melalui tatap muka, pemasaran melalui katalog, pemasaran melalui handphone, dan pemasaran melalui kios) berpengaruh signifikan dan positif terhadap pengambilan keputusan pembelian produk PT.K-LINK di Bandar Lampung. Kata kunci : Media Komunikasi, Pemasaran Langsung, Pengambilan Pembelian. ABSTRACT People's lifestyles in today's era of globalization is very large influence on health. There are six factors that affect health, namely air, water, food and beverage, emotional balance, regular exercise, and adequate rest. In addition, herbal products from various companies are already widely used by consumers who have health problems. In this case the purchase decision has great significance in a company. This study aimed to determine the effect of media multi-level direct marketing communications (through face-to-face marketing, marketing through catalogs, marketing via mobile phones, and marketing through a kiosk) to the purchase decision PT.K-LINK products in Bandar Lampung. This study was conducted on consumers PT.K-LINK in Bandar Lampung. The sampling method using non-probability sampling method with purposive sampling technique. The sample in this study amounted to 100 consumers. The type of data used quantitative and qualitative data. Data analysis method used is the description of the results of surveys and quantitative analysis using multiple linear regression analysis. Hypothesis test results in this study indicate that the results tcount for marketing through face to face at 6.794, 2.112 catalog marketing, marketing via mobile phones at 3,542, and marketing through a kiosk at 2,166. This result means that the partial direct marketing communication media multi-level positive influence on purchasing decisions PT.K-LINK products. The conclusion of this study is the media multi-level direct marketing communications (through face to face marketing, marketing through catalogs, marketing via mobile phones, and marketing through kiosks) significant and positive impact on the purchase decision PT.K-LINK products in Bandar Lampung. Keywords: Media Communications, Direct Marketing, Purchasing Decision

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > HB Economic Theory
> HE Transportation and Communications
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Manajemen
Pengguna Deposit: 5256201 . Digilib
Date Deposited: 27 Feb 2015 09:00
Terakhir diubah: 27 Feb 2015 09:00
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/7444

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir